Temen-temen, aku ingin kasih tau kalian sebuah informasi mengenai universitas di kotaku.. yaitu di kota bangkalan, madura...
jadi, di kota tercintaku ini ada sebuah universitas bernama "universitas trunojo". begini sejarahnya:...
"Universitas Trunojoyo adalah lanjuta dari Universitas Bangkalan Madura (Unibang) yang berubah statusnya dari Perguruan Tinggi Swasta menjadi Perguruan Tinggi Negeri, berdasarkan keputusan presiden RI nomor 85 tahun 2001 tertanggal 5 juli 2001.... lihat situsnya?"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar